Quote Wound Motivation
#Har ini
#21September2021
Perihal hati, bagaimanapun jika sudah terpikat oleh yang lain pasti akan merasakan rindu. Merindu untuk bisa saling berkomunikasi, melihat dan merasai itu adalah hak yang wajar, dan itu adalah real pekerjaan hati. Hanya saja aku bingung, kenapa ya efek dari keterlukaan hati adalah over thingking. Ya gimana ya, bahkan bisa menduga-duga yang tidak-tidak, sampai beresiko sakit hati. Bagaimanpun ya hidup terus mengajari kita untuk bisa belajar dari hak yang salah, jika sudah merasakan sakit jangan sampai merasakan sakit yang seperti itu lagi, artinya ada pengalaman hebat dari kesalahan yang sudah dirasai. Hidupbisa juga perjalanan kita dalam mencari kebenaran, jika belum benar, tetap kuatkan diri berjalan mencari pembenaran tersebut.
#Selamat Malam☺️

Komentar
Posting Komentar